Logo MPR

FH UNAS dan BAWASLU Tingkatkan Kolaborasi: Evaluasi Penegakan Hukum Pemilu

Jakarta (UNAS) – Fakultas Hukum Universitas Nasional (UNAS) dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) resmi menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) pada Rabu, (21/8), di Cityloog Hotel Tebet, Jakarta. Kerja sama ini bertujuan memperkuat kolaborasi dalam kegiatan akademis dan pengawasan pemilu. Acara dilanjutkan dengan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Evaluasi Penegakan Hukum Tindak Pidana Pemilu: Problematika […]

Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama FBS UNAS dan Unills: Membuka Peluang Magang Mengajar di SMK Seluruh Indonesia

Jakarta (UNAS) – Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Nasional (UNAS) resmi menandatangani perjanjian kerja sama dengan Lembaga Pelatihan Kerja Universal Language Skills (UNILLS) dalam sebuah acara yang digelar di Korea Corner UNAS, pada Senin, (19/8). Perjanjian ini menandai langkah strategis dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia melalui program magang mengajar di Sekolah Menengah Kejuruan […]

Focus Group Discussion (FGD) di Desa Rende Nao, Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur

NTT(UNAS) – Tim Dosen Peneliti dari Fakultas Teknologi Komunikasi dan Informatika (FTKI) Universitas Nasional, yang dipimpin oleh Dr. Septi Andryana, S.Kom, MMSI, melakukan kunjungan ke Desa Rende Nao, Kecamatan Lamba Leda Timur, Kabupaten Manggarai Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur, pada Senin, 12 Agustus 2024. Kunjungan ini merupakan bagian dari Penelitian Fundamental Reguler Tahun 2024 yang […]

Optimalkan Kualitas Prodi Sastra Inggris: BPM Gelar Simulasi Eksternal Akreditasi

Jakarta (UNAS) – Untuk mencapai akreditasi terbaik, Badan Penjaminan Mutu (BPM) Universitas Nasional bersama Program Studi Sastra Inggris mengadakan simulasi eksternal akreditasi pada Senin, 19 Agustus 2024. Acara ini berlangsung di Ruang Seminar, Selasar Lt. 3 Kampus UNAS Pejaten, dengan menghadirkan asesor eksternal dari UIN Syarif Hidayatullah, Prof. Dr. H. Muhammad Farkhan, M.Pd., yang memiliki […]

BPM Siapkan Teknis Menuju Workshop Akreditasi Internasional

Jakarta (UNAS) – Badan Penjaminan Mutu (BPM) Universitas Nasional (UNAS) mengadakan rapat koordinasi untuk mempersiapkan Workshop Akreditasi Internasional yang akan berlangsung pada 23 – 25 Agustus 2024 di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS), Surabaya. “Kami sedang melanjutkan koordinasi terkait pre-asesmen dokumen kurikulum untuk akreditasi internasional di ITS,” ujar Kepala BPM UNAS, Dr. Muhani, S.E., M.Si.M., […]