Hari Raya Idul Adha 1445 H, UNAS Selenggarakan Sholat Ied dan Bagikan 600 Kupon Daging Qurban Bagi Warga Sekitar
Jakarta (UNAS) – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 H, Universitas Nasional melaksanakan sholat Ied dan penyembelihan hewan qurban, Senin (17/6). Pelaksanaan sholat Ied dan penyembelihan hewan qurban rutin dilaksanakan setiap tahunnya dengan melibatkan sivitas akademika Universitas Nasional. Adapun shalat Ied dipimpin oleh Ustadz Dr. Abbas As’ary yang dilakukan di Masjid Sutan Takdir Alisjahbana […]
KSPM FEB UNAS Gelar Seminar Pasar Modal dan Praktek Investasi
Jakarta (UNAS) – Kelompok Sekolah Pasar Modal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional menggelar kegiatan seminar Pasar Modal dilanjutkan dengan praktek Investasi pada Kamis dan Sabtu (13 dan 15 Juni 2024). Kegiatan yang mengusung tema “Potensi Financial Freedom dari Pasar Modal Bagi GenZ: Speding, Saving and Investing” dilakukan di Aula lt 4 dan Ruang Seminar […]
BPK UNAS Lakukan Pelatihan Pembuatan Modul Praktikum Berbasis OBE
Jakarta(UNAS) – Universitas Nasional (UNAS) melalui Badan Pengembangan Kurikulum (BPK) terus mengupayakan Pelatihan Pembuatan Modul Praktikum Berbasis Outcome-Based Education (OBE). Salah satu langkah yang diambil adalah mengadakan Pelatihan Pembuatan Modul Praktikum bagi para Dosen. Kegiatan ini dilakukan di Ruang Rapat Seminar Selasar Lt III, UNAS Pejaten, Pasar Minggu, Jumat, (14/6). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh […]
BPM UNAS Gelar Rapat Koordinasi Peningkatan Standar PPMK
Jakarta(UNAS) – Badan Penjaminan Mutu (BPM) Universitas Nasional (UNAS) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Peningkatan Standar Penelitian, Pengabdian Masyarakat, dan Kerjasama (PPMK) di Ruang Seminar Menara Unas 1, Ragunan, Jakarta Selatan, Jumat, (14/6). Kegiatan ini bertujuan untuk merumuskan standar Penelitian dan Pengabdian masyarakat bersama Warek PPMK dan Tim Perumus standar yang mengacu pada permendikbud ristekdikti no. 53 […]
Tutup Rangkaian Program Ekopesantren, PPI UNAS Berikan Penghargaan Kepada 13 Ponpes
Jakarta (UNAS) – Pusat Pengajian Islam Universitas Nasional (PPI UNAS) telah menyelesaikan Program Ekopesantren yang telah berlangsung selama tiga tahun. Dalam rangka menutup rangkaian kegiatan Ekopesantren, PPI UNAS mengadakan acara Ekopesantren Award, Jumat (14/6/2024) di Auditorium UNAS. Dalam acara ini, PPI UNAS memberikan penghargaan kepada pesantren-pesantren terbaik dalam melaksanakan kegiatan lingkungan hidup berdasarkan penilaian web […]