Prodi Agroteknologi UNAS Sambut Kunjungan Akademisi Jepang untuk Tingkatkan Kerja Sama Penelitian Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan

Jakarta (UNAS) – Program Studi Agroteknologi Fakultas Biologi dan Pertanian (FBP) Universitas Nasional (UNAS) menyambut kedatangan sejumlah akademisi ternama dari Jepang dalam rangkaian program International Visiting Professor. Kunjungan yang berlangsung pada Senin, (11/11) di Exhibition Room UNAS ini menghadirkan Prof. Dr. Yasuhiro Ishibashi, Dr. Nakamichi Takahiro, Dr. Singo Noguchi, dan Dr. Sato. Para profesor tersebut berasal dari […]
LAM INFOKOM Visitasi Reakreditasi Program Studi Sistem Informasi

Jakarta (UNAS) – Visitasi akreditasi merupakan kegiatan yang dilakukan oleh tim asesor untuk melakukan pengamatan lapangan, wawancara, dan verifikasi data pendukung. Tujuannya untuk meningkatkan keabsahan dan kesesuaian data, serta memperoleh informasi yang akurat dan valid untuk menetapkan perangkat akreditasi. Pada Senin dan Selasa, (11-12 November 2024), dua asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri bidang program studi Informatika […]
UNAS Melalui Pusat Pengkajian Jepang Adakan Kegiatan Apresiasi Bahasa, Sastra, dan Budaya Jepang

Jakarta (UNAS)- Sebagai rangkaian Dies Natalis ke 75 UNAS melalui Pusat Pengkajian Jepang mengadakan kegiatan Apresiasi Bahasa, Sastra, dan Budaya ini diadakan dalam bentuk lomba, seminar, workshop, dan talk show, berkolaborasi dengan Program Studi Sastra Jepang Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Nasional dan Perhimpunan Guru Bahasa Jepang (PGBJ) Se-Jabodetabek yang didukung sepenuhnya PT Mandom Indonesia, […]
Tiga Mahasiswa FIKES UNAS Sabet Juara dalam Ajang Scientific Paper UNAS FEST 2024

Jakarta (UNAS) – Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Nasional (UNAS) berhasil sabet juara dalam ajang Scientific Paper Competition (SPC) atau Karya Tulis Ilmiah UNAS Fest 2024. Ialah Gani Putri Aryanto sebagai Juara 2, Cintia sebagai Juara 3, dan Putri Khairunnisa sebagai best paper. Mereka berhasil meraih prestasi tersebut usai melalui seleksi administrasi serta penilaian […]
Puncak Grand Final UNAS FEST 2024 Bahas Energi Terbarukan Melalui Inovasi Teknologi untuk Masa Depan Hijau

Jakarta (UNAS) – Dalam rangka memeriahkan Dies Natalis ke-75 Universitas Nasional (UNAS), UNAS FEST 2024 sukses menggelar acara grand final yang diselenggarakan oleh mahasiswa/i UNAS, sebagai wujud kreativitas serta kontribusi mahasiswa dalam memperkaya pengalaman akademik dan budaya di lingkungan kampus. Universitas memberikan apresiasi kepada para mahasiswa yang telah menciptakan karya-karya unggulan yang inovatif dan inspiratif. UNAS […]