Meriahkan HUT RI ke 78, PPU Selenggarakan Lomba Bagi Dosen dan Karyawan

Jakarta (Unas) – Dalam Rangka memeriahkan HUT Republik Indonesia ke-78, Paguyuban Perempuan Universitas Nasional (PPU) menyelenggarakan lomba untuk para dosen dan karyawan dilingkungan Unas. Adapun lomba yang diadakan diantaranya lomba puisi, lomba karaoke, dan lomba berbusana nusantara. “Hari ini kami Paguyuban Perempuan Universitas Nasional, dengan bangga menyelenggarakan acara dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Republik […]
Prodi Biologi Gelar Raker Bahas Program Akademik Tahun 2023

Jakarta (Unas) – Program studi Biologi Universitas Nasional menggelar rapat kerja (Raker) membahas program-program akademik tahun 2023. Program tersebut diantaranya progres kurikulum dan MBKM, peraturan akademik, panduan penelitian & pengabdian prodi, APPSTA, karil dan skripsi jalur publikasi. Acara yang dilaksanakan pada Senin-Rabu (21-23/8) di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu, Jakarta ini turut diikuti oleh Wakil Rektor […]
HIMAPUBLIK Gelar Closing Ceremony SCOPA 2023

Jakarta (Unas) – Himpunan Mahasiswa Jurusan Administrasi Publik (HIMAPUBLIK) Universitas Nasional (Unas) telah melaksanakan kegiatan SCOPA 2023 dalam waktu sepekan, dan diakhiri dengan Closing Ceremony di Ruang Aula Blok I Lt.4, Senin, 14 Agustus 2023. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Program Studi Administrasi Publik Dr. Mary Ismowati, M.Si., dan Wakil Dekan FISIP bidang Kemahasiswaan Dr. Aos Yuli Firdaus, S.I.P., M.Si. Dalam […]
UPT MPR Adakan Seleksi Wawancara Beasiswa Mahasiswa Baru Semester Ganjil Tahun 2023/2024

Jakarta (UNAS) – Unit Pelaksana Teknis Marketing and Public Relations (UPT MPR) Universitas Nasional menggandeng Biro Administrasi Kemahasiswaan (Biromawa) mengadakan Seleksi Wawancara Beasiswa Mahasiswa Baru Semester Ganjil Tahun Akademik 2023/2024, di Ruang Aula Blok I Lantai 4, Selasa, 8 Agustus 2023. Adapun pewawancara dalam seleksi tersebut ialah Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Administrasi Umum FISIP […]
Tim PKM Unas Berikan Pelatihan Keterampilan Pemeliharaan Lebah Bagi Petani Kota, Poncol Jaya

Jakarta (Unas) – Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Nasional melakukan pelatihan keterampilan pemeliharaan lebah tanpa sengat bagi kelompok petani kota Poncol Jaya pada Senin, (7/8) di Balai Penyuluhan Pertanian, Ragunan. Adapun tim PKM Unas terdiri dari Prof. Dr. Retno Widowati, M.Si. sebagai Ketua, Dr. Rahayu Lestari, S.E., M.M. sebagai Anggota , Adam Nurkholik, S.Pd., M.M. […]