Logo MPR

Usai Raih Predikat Unggul, UNAS Kukuhkan 10 Guru Besar

Jakarta (UNAS) – Universitas Nasional (UNAS) secara resmi menggelar acara Pengukuhan 10 Guru Besar. Kegiatan ini dilaksanakan melalui Sidang Terbuka Majelis Guru Besar Universitas Nasional pada Selasa dan Rabu (9-10/01/2024) di Auditorium Cyber Kampus Pejaten. “Tahun 2023 merupakan tahun yang sangat istimewa bagi UNAS. Di samping UNAS meraih predikat akreditasi institusi Unggul, UNAS juga telah […]

Sebagai Implementasi Pengabdian Kepada Masyarakat, Prodi Sastra Jepang Adakan Ujian Kemampuan Bahasa Jepang Bagi SMK/SMA Se- Jabodetabek

Jakarta (UNAS) –  Program Studi Sastra Jepang, Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Nasional mengadakan kegiatan Uji Kemampuan Bahasa Jepang tingkat SMK/SMA Se-Jabodetabek  pada Sabtu (6/1).  Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka sebagai bentuk implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu Pengabdian Kepada Masyarakat. Dalam sambutannya, Ketua Program Studi Sastra Jepang Dr. Wawat Rahmawati S.S., M. Hum menyampaikan […]

Prodi Agroteknologi Gelar Seminar Jurnalistik Mengenai Peningkatan dan Kemajuan Pertanian Berkelanjutan

Jakarta (Unas) – Dalam kegiatan program kerja Himpunan Mahasiswa Agroteknologi (HIMAGRO) Fakultas Biologi dan Pertanian (FBP) Universitas Nasional (Unas) menggelar Seminar Jurnalistik dengan tema “Penyebarluasan Informasi Mengenai Peningkatan dan Kemajuan Pertanian Berkelanjutan sebagai Petani Milenial di Era Teknologi yang Modern” kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Seminar, Selasar Lt.3 Blok 1, Unas. Rabu, (03/01/2024). Kegiatan ini bertujuan […]

Mendekati Akreditasi, BPM Gelar Simulasi Internal Akreditasi Prodi Magister Hukum

Jakarta (Unas) – Badan Penjaminan Mutu (BPM) Universitas Nasional (Unas) menggelar Simulasi Internal Akreditasi Program Studi (Prodi) Magister Hukum. Tujuan kegiatan ini guna untuk mempersiapkan Prodi Magister Hukum menjadi unggul. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Seminar Lt.3, Gedung Menara Unas, Ragunan Jakarta, Jumat, (29/12). Kegiatan  ini dihadiri oleh asesor internal yaitu Kepala Badan Pengembangan Kurikulum […]

Prodi Ilmu Komunikasi Gandeng Perhimpunan Masyarakat Tolak Pornografi dalam Berikan Penyuluhan Sextortion kepada Mahasiswa

Sextortion merupakan kejahatan pemerasan seksual yang terjadi di dunia maya. Para korban dibujuk untuk berbagi foto atau video bermuatan seks, kemudian pelaku memeras korban dengan ancaman akan menyebarkannya ke ranah publik – Ketua Umum Perhimpunan Masyarakat Tolak Pornografi, Azimah, S.Sos., M.Si., MBA.   Jakarta (Unas) – Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Nasional (Unas) menggandeng Perhimpunan […]